
Pada saat ini Layanan Sosial Media berkembang sangat Pesat. Pemerintah Desa memanfaatkan perkembangan Media saat ini untuk meningkatkan Pelayanan Pengaduan Masyarakat agar masyarakat lebih mudah Menghubungi Layanan Desa Terkait apabila masyarakat Membutuhkannya.